Breaking News

Laman

Sabtu, 10 Desember 2016

Faktor yang Mempengaruhi Ketahanan Parfum

Pada saat kita membeli parfum, mungkin kita pernah menanyakan berapa lama wangi dari parfum ini dapat bertahan. Disamping kadae essense yang terkandung didalamnya, ternyata masih ada beberapa faktor-faktor lain loh yang mempengaruhi ketahanan parfum.

Faktor yang mempengaruhi tersebut antara lain :

  1. Suhu / Cuaca : Pemakai parfum yang berada pada suhu dingin, lebih tahan lama aromanya dibandingkan dengan perfum yang dipakai di suhu yang panas.
  2. Jenis Kulit : Aroma yang diaplikasikan pada jenis kulit yang cenderung berminyak atau lembab akan lebih tahan lama dibanding aroma yang diaplikasikan pada kulit kering
  3. Jenis Aroma : Jenis aroma rempah-rempah / oriental biasanya lebih tahan lama dibandingkan dengan aroma yang fresh/ bunga
  4. Banyak Pemakaian : 1x semprot tentu akan berbeda dengan 3x semprot
  5. Penyemprotan di area yang tepat seperti di area pergelangan kaki, pergelangan tangan, tengkuk leher dan telinga membuat aroma parfum lebih tahan lama
  6. Kebiasaan memakai lotion ditempat kita akan menyemportkan parfum akan membuat aroma parfum bertahan lebih lama.
Terkadang hidung kita tidak sensitif dengan aroma yang keluar dari kita sendiri, oleh karena itu kita sudah tidak merasa mencium aroma parfum yang telah kita pakai, tetapi orang lain masih mencium aroma parfum tersebut dari tubuh kita.

Lain cerita dengan parfum refill/Kw yang dijual dipasaran. Parfum Kw atau refill bisa bertahan lama walaupun dipakai pada kondisi apapun. Hal dikarenakan parfum refill/kw menggunakan zat adiktif berbahaya bernama paraben yang dapat menyebabkan alergi, panas dan bahkan kanker.

Read more ...

Legalitas FM Indonesia

Selain memiliki harga yang terjangkau, kualitas dari parfum Federico Mahora sudah tidak perlu diragukan lagi. Seluruh parfum-parfum Federico Mahora, terdaftar di Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).














Disamping itu sebagai perusahaan yang bergerak dibidang direct selling, FM Group Indonesia sudah terdaftar di Asosiasi Penjualan Langsung Indonesia (APLI). Menurut informasi bahwa persyaratan menjadi anggota APLI adalah :
  1. Perusahaan yang sudah memiliki SIUPL (Surat Izin Penjualan Langsung ) 
  2. Sudah beroperasi dengan menjunjung tinggi etika dalam menjalankan usaha 
  3. Tidak melalukan usaha perdagangan yang bersifat money game, sistem piramida yang berkedok MLM/sejenisnya
  4. Memiliki produk yang dijual dan berguna bagi masyarakat
  5. Pendapatan distributor dari penjualan produk, bukan dari rekruiting anggota














Sooo what are you waiting for? Jadilah salah satu bagian dari FM World Group.
Read more ...

Kadar Wewangian Federico Mahora


  • Eau de Cologne (EDC) : Adalah jenis wewangian yang mengandung minyak atsiri sebanyak 2%-5%, dan dapat bertahan hanya sampai 1/2 jam - 1 Jam. 
  • Eau de Toilette (EDT) : Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat 5%-10%, dan bisa bertahan sampai 2-3 jam
  • Eau de Parfum (EDP) : Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat berkisar antara 10%-20%, dan dapat bertahan lebih lama dibanding EDT yaitu sekitar 3-6 jam.
  • Parfum ; Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat tertinggi yaitu 20%-30% dan dapat bertahan lebih dari 6 jam.
Kadar konsentrat yang dimiliki oleh parfum-parfum Federico Mahora adalah Eau de parfum (16%) sampai dengan Parfum (30%) 

Pembagian Aroma parfum 

1. Top Notes : Top Notes atau head notes adalah wangi yang pertama kali tercium saat parfum kia semprotkan ke permukaan kulit. Aroma yang keluar pada tahap ini merupakan aroma terkuat dari bau parfum tersebut.

2. Heart Notes : Adalah aroma kedua atau aroma susulan yang muncul setelah top notes. Heart notes biasanya akan bertahan beberapa jam setelah bau awal atau top notes tergantikan.

3. Base Notes : Aroma yang tersisa atau aroma terakhir dari sebuah parfum.
Read more ...

About Federico Mahora


Federico Mahora merupakan sebuah merk dagang parfum dari sebuah perusahaan yang di dirikan di Polandia pada tahun 2004 oleh Mr. Arthur Trawinski bernama Family Member (FM). Dengan sangat cepat produk-produk dari perusahaan ini diterima oleh masyarakat dunia, dan juga menjadi sebuah perusahaan yang disegani oleh para konsumen dan para distributor, karena kualitas produk yang terpercaya, aman dan memiliki harga yang terjangkau. Sampai saat ini PT.FM World Group sudah mengekspansi perusahaannya di lebih dari 52 negara diseluruh dunia, dengan penjualan terbanyak berada pada negara Italia, Jerman, Inggris, Perancis,dll. PT FM World Group masuk di Indonesia pada tahun 2010, dan mengalami perkembangan yang sangat pesat sampai pada saat ini.

Dalam membuat parfum Federico Mahora, FM World Group bekerja sama dengan 2 perusahaan besar :


  • Drom Fragrance International : Perusahaan yang didirikan di Munich, Jerman, khusus memproduksi essense parfum, dimana essense-essense tersebut sudah dipakai oleh kurang-lebih 90% perusahaan parfum dunia, dan sudah berpengalaman lebih dari 100 tahun. DROM mempunyai proses Pureganic yang sangat revolusioner, Pureganic proses yang menjaga kemurnian Essensial Oil dengan menuai tumbuhan sesuai dengan petunjuk ekologi organik yang bebas dari pestisida, herbisida & pupuk fertiliser! Karena inilah Mitra Kerja DROM mendapatkan sertifikat “ORGANIK” dari Departemen Pertanian Amerika. Itulah sebabnya Parfum Federico Mahora sangat cocok dipakai oleh orang yang memiliki kulit yang sensitiv.   
DROM PARTNERS



  • Perfand : Perfand adalah perusahaan parfum terbesar di dunia. Berdiri pada tahun 1995 oleh ayah Mr. Arthur Trawinski sendiri, yaitu Andrzej Trawinski. Perfand mengambil bagian dalam packaging parfum Federico Mahora.


Parfum Original kok Terjangkau yah Harganya????!!

Perbedaan Parfum Federico Mahora dengan parfum-parfum original yang dijual dipasaran adalah :



Read more ...
Designed By