Breaking News

Laman

Sabtu, 10 Desember 2016

Kadar Wewangian Federico Mahora


  • Eau de Cologne (EDC) : Adalah jenis wewangian yang mengandung minyak atsiri sebanyak 2%-5%, dan dapat bertahan hanya sampai 1/2 jam - 1 Jam. 
  • Eau de Toilette (EDT) : Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat 5%-10%, dan bisa bertahan sampai 2-3 jam
  • Eau de Parfum (EDP) : Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat berkisar antara 10%-20%, dan dapat bertahan lebih lama dibanding EDT yaitu sekitar 3-6 jam.
  • Parfum ; Adalah jenis wewangian yang memiliki kadar konsentrat tertinggi yaitu 20%-30% dan dapat bertahan lebih dari 6 jam.
Kadar konsentrat yang dimiliki oleh parfum-parfum Federico Mahora adalah Eau de parfum (16%) sampai dengan Parfum (30%) 

Pembagian Aroma parfum 

1. Top Notes : Top Notes atau head notes adalah wangi yang pertama kali tercium saat parfum kia semprotkan ke permukaan kulit. Aroma yang keluar pada tahap ini merupakan aroma terkuat dari bau parfum tersebut.

2. Heart Notes : Adalah aroma kedua atau aroma susulan yang muncul setelah top notes. Heart notes biasanya akan bertahan beberapa jam setelah bau awal atau top notes tergantikan.

3. Base Notes : Aroma yang tersisa atau aroma terakhir dari sebuah parfum.

Tidak ada komentar:

Designed By